Komitmen Tanpa Narkoba, Usai Rapat Pengamanan, Seluruh Petugas Lapas Narkotika Langkat Jalani Tes Urine
LANGKAT-HarianmediaRakyat.com Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Langkat kembali mempertegas komitmennya dalam memerangi peredaran gelap narkoba. Tidak hanya melalui pengawasan...
